Mencoba tuk melakukan sesuatu perubahan memang selalu ada kendala yang harus dihadapi. Aku yakin suatu saat usaha ku ini akan ada manfaatnya kalau pun tidak bagi orang lain tapi minimal bagi diriku.

Kebanggaan yang tanpa di dasari dengan instropeksi diri bisa menjerumuskan kepada kesombongan dan kesombongan menjerumuskan pada kehancuran.